Kavling Saung Benih
Saung Benih adalah sebuah model membangun kawasan penangkaran benih-benih pertanian khusus-nya hortikultura serta benih komoditi pangan yang dapat dikembangkan dalam skala ekonomis. Saung Benih digagas dan didirikan oleh para alumni IPB Bogor yang memiliki kompetensi di bidang perbenihan dan pertanian dengan konsep pertanian modern. Di bawah bendera PT. Agriland Agro Sinergi yang secara manajemen telah […]